Olelive.id– Pekan ini Bundesliga akan menyuguhkan pertandingan seru Bayern vs Union Berlin yang bergelar di Allianz Arena, pada 25 Januari 2024, pukul 02.30 WIB. Jadwal Bayern Munchen bertekad meraih tiga poin penting dalam laga tunda ini, disamping itu, Union Berlin, meski memiliki performa kurang memuaskan, akan selalu siap memberikan perlawanan yang sengit di kandang lawan pada laga Bundesliga musim 2023/2024.
Dengan pertandingan Bayern vs Union Berlin, kini Union tengah berjuang untuk bisa tampil gemilang dalam pertandingan tandang, Bayern juga harus memastikan setiap lini untuk bermain dengan apik. Konsistensi dalam meraih kemenangan tentunya menjadi kunci bagi Bayern supaya bisa terus berada di jalur yang diharapkan.
Bagi prediksi pertandingan Bayern vs Union Berlin yang akan saling menyerang, tentunya akan menciptakan suasana permainan yang intens serta penuh tantangan. Union Berlin akan memberikan perlawanan sengit, mengingat tuntutan harus memberikan penampilan yang cemerlang serta duel pertahanan kuat dalam laga tandang. Sebagai penggemar sepakbola, harus bersiap untuk menyaksikan pertandingan kompetitif di Allianz Arena.
Baca juga: Jepang Vs Indonesia: H2H dan Jadwal Siaran Langsung!
Highlight Big Match Bayern Vs Union Berlin
Allianz Arena akan kembali menjadi panggung pertandingan bagu Bayern Munchen di laga Bundesliga 2024, dimana Bayen akan siap mengincar tiga poin berharga, laga tunda kali ini melibatkan Union Berlin, yang memberikan peluang besar bagi FC Bayern Munchen untuk dapat mengukir kemenangan. Menempati posisi kedua dalam klasemen, Bayern memiliki tekad kuat untuk mengejar selisih poin dengan puncak klasemen yang ditempati oleh Leverkusen.
Meskipun performa mengecewakan dari skor Bayern Munchen dalam pertandingan tersebut yang menciptakan kesenjangan yang semakin lebar dengan Leverkusen di puncak klasemen Bundesliga. Harry kane, yang merupakan pemain andalan sebelumnya bersama tim harus menghadapi kegagalan dan kekalahan yang menimpa mereka di laga tersebut.
Kondisi ini menunjukan perlunya evaluasi dan perbaikan dalam strategi tim. Bayern Munich perlu segera bangkit supaya tidak semakin tertinggal dalam pertandingan menuju gelar juara. Penggemar sepakbola diharapkan dapat melihat antara Bayern vs Union Berlin yang akan bertanding di pekan ini untuk meraih kemenangan positif serta perbaiki posisi kedua tim tersebut dalam klasemen Bundesliga.
Statistik dan Klasemen Bayern Vs Union Berlin
Statistik sangat diperlukan untuk menentukan performa antara kedua tim yang akan bertanding Bayern vs Union Berlin. Adapun data statistik akurat dari masing-masing tim kami berikan dari sumber paling terpercaya, di bawah ini:
Data Statistik Bayern Munich
Data Statistik | Bayern |
Persentase | |
Tembakan | 22 |
Tembakan ke arah gawang | 7 |
penguasaan bola | 69% |
Operan | 687 |
Akurasi operan | 90% |
Pelanggaran | 12 |
Kartu kuning | 2 |
Kartu merah | 0 |
Offside | 2 |
Corners | 10 |
Berada di posisi kedua dalam tabel klasemen, pemain Bayern Munich tengah memukau dengan performa gemilang. Bayern telah meraih tiga belas kemenangan, dengan 2 hasil imbang dan 2 lagi alami kekalahan. Pesta kemenangan dimulai dengan triumf yang menghasilkan skor akhir 3-0 atas Hoffenheim, diikuti ketegangan dengan hasil imbang satu sama atas lawannya Basel. Momentum positif Bayern ini berlanjut dengan kemenangan 2-1 menghadapi Wolfsburg.
Dengan momentum yang meyakinkan pertandingan Bayern Munich bukanlah lawan yang bisa dianggap remeh oleh lawan di pertandingan mendatang, Bayern vs Union Berlin. Kesuksesan mereka tidak hanya tercermin dalam klasemen maupun data statistik diatas, tetapi juga dalam performa yang penuh semangat menjadikan Bayern memiliki daya tarik bagi penggemar sepakbola karena telah tampil dengan kompak.
Statistik Akurat Union Berlin
Data Statistik | Union Berlin |
Persentase | |
Tembakan | 9 |
Tembakan ke arah gawang | 4 |
penguasaan bola | 43% |
Operan | 476 |
Akurasi operan | 81% |
Pelanggaran | 9 |
Kartu kuning | 2 |
Kartu merah | 0 |
Offside | 1 |
Corners | 3 |
Union Berlin-forum kini menempati posisi ke-15 dalam tangga klasemen Bundesliga 2024. Kini mereka tengah giat dalam membenahi performa. Union Berlin telah mencatat dengan raihan empat kemenangan, dengan dua hasil imbang, dan alami sepuluh kali kekalahan. Pertemuan tanpa gol dengan lawan Freiburg yang diselingi skor akhir kemenangan 2-0 atas lawannya Arminia Bielefeld dan FC Koln. Namun, sayangnya Union Berlin harus menelan kekalahan telak 0-3.
Kekalahan tersebut dari Bochum dan 2-3 dari Real Madrid. Dalam pertandingan klasemen Liga Jerman selanjutnya Bayern vs Union Berlin akan diuji sejauh mana kekuatan duel sengit antara kedua tim ini yang dituntut untuk tampil maksimal guna meraih hasil positif. Kedua tim akan saling menghadapi tantangan berat, dan tentunya performa dari pemain menjadi kunci untuk penentu utama hasil akhir meraih kejuaraan di Bundesliga.
Starting XI Lengkap Bayern Vs Union Berlin 2024
Pelatih kedua tim antara Bayern vs Union Berlin, tentunya telah menyusun strategi baik di lapangan maupun susunan pemain yang menjadi kunci untuk keberhasilan dalam meraih kejuaraan di Bundesliga Jerman 2023/2024. Adapun siapa saja yang berkontribusi dalam pertandingan ini sebagai berikut:
Line Up Skuad Bayern 2024
- Kiper: Yann Sommer ‘27
- Lini Pertahanan: Benjamin Pavard ‘5, Matthijs de Ligt ‘4, Josip Stanisic ‘44, Alphonso Davies ‘19
- Lini Tengah: Kingsley Coman ‘11, Jamal Musiala ‘42, Joshua Kimmich ‘6, Leon Goretzka ‘8
- Penyerang: Maxim Choupo-Moting ‘13
Susunan Pemain Union Berlin Terkini
- Penjaga Gawang: Frederik Ronnow ‘1
- Pertahanan: Danilho Doekhi ‘5, Robin Knoche ’31, Diogo Leite ‘4, Christopher Trimmel ‘28, Jerome Roussillon ‘26, Jordan Siebatcheu ‘45
- Tengah: Aissa Laidouni ‘20, Rani Khedira ‘8, Morten Thorsby ‘2
- Penyerang: Sheraldo Becker ‘27
Bayern vs Union Berlin akan menghadapi laga pekan tunda. Para penggemar sepakbola dapat menantikannya bagaimana para bintang akan berhadapan untuk meraih kemenangan di klasemen Bundesliga 2024. Pantau terus bagaimana strategi ini akan berlangsung di lapangan. Serta kedua tim memiliki harapan setiap pemain akan mengamankan kemenangan yang mereka butuhkan untuk terus bersaing di puncak klasemen Bundesliga.
H2H Bundesliga: Bayern Vs Union Berlin 2021-2023
Antara Bayern vs Union Berlin klasemen Liga Jerman 2023/2024 pernah bertemu dan berhadapan langsung dalam laga sebelumnya, berikut pertemuan terakhir keduanya, simak di bawah ini:
Tanggal | Skor | Pertandingan | Liga Tanding |
26-02-2023 | (3:0) | Bayern vs Union Berlin | Bundesliga |
03-09-2022 | (1:1) | Bayern vs Union Berlin | Bundesliga |
20-03-2022 | (4:0) | Bayern vs Union Berlin | Bundesliga |
30-10-2021 | (5:2) | Bayern vs Union Berlin | Bundesliga |
10-04-2021 | (1:1) | Bayern vs Union Berlin | Bundesliga |
5 Matchday Terakhir Bayern Munich
1. 21 Januari 2024: Bayern 0 – 1 Bremen (Bundesliga)
2. 13 Januari 2024: Bayern 3 – 0 Hoffenheim (Bundesliga)
3. 06 Januari 2024: Bayern 1 – 1 Basel (Club Friendly Games)
4. 21 Desember 2023: Bayern 2 – 1 Wolfsburg (Bundesliga)
5. 18 Desember 2023: Bayern 3 – 0 Stuttgart (Bundesliga)
5 Match Day Terakhir Union Berlin
1. 13 Januari 2024: Union Berlin 0 – 0 Freiburg (Bundesliga)
2. 06 Januari 2024: Union Berlin 2 – 0 Bielefeld (Club Friendly Games)
3. 21 Desember 2023: Union Berlin 2 – 0 Koln (Bundesliga)
4. 16 Desember 2023: Union Berlin 0 – 3 Bochum (Bundesliga)
5. 13 Desember 2023: Union Berlin 2 – 3 Real Madrid (Liga Champions)
Baca juga: Bournemouth Vs Liverpool, Duel Sengit di Puncak Klasemen!
Tebak Hasil Skor Pertandingan Bayern vs Union Berlin
Antisipasi pertandingan sengit antara Bayern vs Union Berlin di Liga Jerman Bundesliga yang semakin memuncak dalam laga Bundesliga, dari analisa statistik, pertemuan terakhir dan data lainnya yang telah dijelaskan diatas, kami menyimpulkan tebak skor akhir akurat dari pertandingan kedua tim ini yaitu dengan hasil akhir Bayern 3 : 1 Union Berlin. Kemenangan kedua tim besar ini menjadi penentuan juara di Bundesliga sekaligus meraih tren positif untuk menduduki puncak klasemen.
Pantau terus pertandingan Liga Jerman antara Bayern vs Union Berlin yang tidak hanya menyuguhkan aksi lapangan yang menegangkan, tetapi memberikan pengalaman Anda dalam menonton pertandingan sepakbola menjadi lebih seru. Yuk simak terus prediksi bola, live score, highlight, free live streaming hingga jadwal bola terbaru hanya disini selengkapnya!