Olelive.id – Timnas Indonesia vs Irak saat berjumpa pada matchday pertama di grup D Piala Asia 2023. Yang akan dijadwalkan berlangsung pada hari Senin, 15 Januari 2023. Yang di gelar di Stadion Ahmad bin Ali, pukul 21.30 malam WIB.
Performa Timnas Indonesia Piala Asia belakangan ini mengkhawatirkan, dengan lima laga terakhir tanpa kemenangan di berbagai ajang yang dijalani. Di bawah arahan pelatih Shin Tae-Yong, skuad Garuda belum berhasil meraih kemenangan. Pada periode tersebut, mereka hanya mampu mencetak tiga gol, mencerminkan tantangan yang dihadapi untuk bisa meningkatkan efisiensi serangan.
Pertandingan Indonesia vs Irak akan menjadi ujian yang signifikan bagi Timnas Indonesia pemain. Yang perlu mengatasi tantangan sulit tersebut setelah serangkaian hasil negatif. Faktor kebugaran serta taktik yang telah diterapkan oleh Shin Tae-Yong yang akan menjadi kunci penting dalam menentukan nasib tim dalam pertandingan yang akan berlangsung nanti.
Dengan suasana kompetisi yang semakin memanas antara Indonesia vs Irak, harapan untuk kedepannya bisa meraih perubahan positif dalam penampilan dan skor Timnas Indonesia hari ini yang sangat diantisipasi oleh para penggemar sepakbola Tanah Air. Semoga pada laga nanti, Garuda mampu mengatasi kendala-kendala yang dihadapi dan memberikan penampilan yang membanggakan bagi Negara dan seluruh masyarakat Indonesia yang mendukung.
Baca juga: Newcastle Vs Man City, Pertarungan Sengit Premier League!
Kondisi antara Indonesia Vs Irak Terkini
Bagi kondisi Irak yang menunjukkan performa yang solid dengan meraih tiga kali kemenangan dalam lima pertandingan terakhirnya, termasuk hasil positif dalam pertandingan adu penalti. Jalal hassan dan rekan-rekannya mencatat prestasi yang mengesankan dengan tidak terkalahkan dalam tiga laga terakhir melawan negara-negara ASEAN, termasuk kemenangan melalui penalti kontra Thailand.
Dalam rekor pertemuan, Irak menunjukkan dominasinya atas Indonesia dengan memenangkan empat duel terakhir. Pada November 2023, Irak mengukir kemenangan meyakinkan dengan skor 5-1 dalam pertemuan di babak kualifikasi Piala Dunia 2026.
Sementara, jadwal Timnas Indonesia malam ini yang kini berjuang dengan hasil yang kurang memuaskan dalam beberapa pertandingan terakhirnya, Irak justru sebaliknya memberikan penampilan kuat dan percaya diri. Menjelang pertemuan keduanya di Piala Asia 2023, perbedaan performa dan rekor menciptakan naratif menarik, dengan Indonesia diharapkan untuk mengatasi tantangan besar melawan tim yang sedang dalam tren positif seperti Irak.
Tentunya pertandingan Indonesia vs Irak akan menjadi pertarungan sengit sekaligus mendebarkan. Semua mata para penggemar akan tertuju pada pertandingan yang akan menentukan arah kedua tim dalam fase grup D dan jadwal Afc Asian Cup 2023. Penasaran data lainnya? Simak selengkapnya dalam artikel ini baca sampai habis!
Prediksi Susunan Pemain Indonesia Vs Irak
- Skuad Timnas Indonesia menggunakan formasi (3-4-2-1), siapa saja: Ernando Ari; Rizky Ridho, Jordi Amat, Elkan Baggott; Yakob Sayuri, Justin Hubner, Ivar Jenner, Pratama Arhan; Witan Sulaeman, Marselino Ferdinan; Rafael Struick. Pelatih: Shin Tae-yong.
- Pemain Timnas Irak menggunakan formasi (4-3-3), antara lain: Jalal Hassan; Hussein Ali Haidar, Suad Natiq, Ali Adnan, Merchas Doski; Osama Rashid, Ibraheem Bayesh, Zidane Iqbal; Montader Madjed, Ali Al Hamadi, Aymen Hussein. Pelatih: Jesus Casas.
Dalam laga krusial antara Timnas Indonesia vs Irak di Piala Asia 2023/2024, susunan pemain dan afc asian Cup klasemen 2023 menjadi sorotan utama. Pelatih Shin Tae-Yong menurunkan skema 3-4-2-1, dengan Ernando Ari, didukung oleh barisan Rizky Ridho, Jordi Amat, dan Elkan Baggott. Gelandang sayap seperti Yakob Sayuri, Justin Hubner, Ivan Jenner, dan Pratama Arhan diharapkan memberikan dukungan pada lini serang yang dipimpin witan Sulaeman, Marselino Ferdinan, dan Rafael Struick
Sementara itu, skuad Timnas Irak di bawah arahan pelatih Jesus Casas tampil dengan formasi 4-3-3. Jalal Hassan akan berdiri kokoh di jantung pertahanan, didampingi oleh Hussein Ali Haidar, Suad Natiq, Ali Adnan, dan Merchas Doski. Trido helandang, ada OSama Rashid, Ibraheem Bayesh, dan Zidane Iqbal, diharapkan memberikan stabilitas dan kreativitas di lini tengah, sementara lini serang Irak akan diperkuat oleh Montader Madjed, Ali Al hamadi, dan Aymen Hussein.
Dengan susunan pemain yang penuh talenta dari kedua tim, pertandingan Indonesia vs Irak AFC Asian Cup 2023 klasemen 2023 diharapkan menawarkan sepakbola yang menarik dan juga penuh tensi. Adapun lebih jelasnya daftar pemain Timnas Indonesia, sebagai berikut:
No Punggung | Nama Pemain | Posisi | Asal Klub |
26 | Syahrul Trisna | Penjaga Gawang | Persikabo |
1 | Muhamad Riyandi | Penjaga Gawang | Persis Solo |
21 | Ernando Ari | Penjaga Gawang | Persebaya Surabaya |
25 | Justin Hubner | Belakang | Wolverhampton |
13 | M. Edo Febriansah | Belakang | Persib Bandung |
19 | Wahyu Prasetyo | Belakang | PSIS Semarang |
5 | Rizky Ridho | Belakang | Persija Jakarta |
4 | Jordi Amat | Belakang | Johor Darul Tazim FC |
3 | Elkan Baggott | Belakang | Ipswich Town |
6 | Sandy Walsh | Belakang | KV Mechelen |
20 | Shayne Pattynama | Belakang | Viking FK |
14 | Asnawi Mangkualam | Belakang | Jeonnam Dragons |
12 | Pratama Arhan | Belakang | Tokyo Verdy |
17 | Saddil Ramdani | Tengah | Sabah FC |
23 | Mark Clock | Tengah | Persib Bandung |
15 | Ricky Kambuaya | Tengah | Dewa United |
8 | Witan Sulaeman | Tengah | Persija Jakarta |
10 | Egy Maulana | Tengah | Dewa United |
2 | Yakob Sayuri | Tengah | PSM Makassar |
7 | Marselino Ferdinan | Tengah | KMSK Deinze |
24 | Ivar Jenner | Tengah | Jong Utrecht |
16 | Hokky Caraka | Depan | PSS Sleman |
18 | Ramadhan Sananta | Depan | Persis Solo |
22 | Dendy Sulistyawan | Depan | Bhayangkara Presisi FC |
9 | Dimas Drajad | Depan | Persikabo |
11 | Rafael Struick | Depan | ADO Den Haag |
Bagi Shin Tae-Yong dan Jesus Casas, taktik dan strategi yang diterapkan pada para pemain-pemain andalannya yang ikut bertanding di pertandingan seperti Indonesia vs Irak mendatang tentunya akan menjadi kunci utama dalam meraih hasil positif di fase grup Piala Asia 2023/2024. Jangan sampai ketinggalan aksi seru ini dan ikuti untuk mengetahui Timnas Indonesia u 22.
Head to Head Pertandingan Indonesia Vs Irak
Berikut ini beberapa pertemuan terakhir Indonesia vs Irak, di bawah ini:
- 16/11/2023 Indonesia 1 – 5 Irak
- 19/11/2023 Indonesia 0 – 2 Irak
- 06/02/2023 Indonesia 0 – 1 Irak
- 18/11/2006 Indonesia 0 – 6 Irak
5 pertemuan terakhir hasil Timnas Indonesia hari ini, sebagai berikut:
- 16/11/2023 Indonesia 1 – 5 Irak
- 21/11/2023 Indonesia 1 – 1 Filipina
- 02/01/2024 Indonesia 0 – 4 Libya
- 05/01/2024 Indonesia 1 – 2 Libya
- 09/01/2024 Indonesia 0 – 5 Iran
5 pertemuan terakhir Timnas Irak, sebagai berikut:
- 13/10/2023 Irak 0 – 0 Qatar
- 17/10/2023 Irak 2 – 2 Jordan
- 16/11/2023 Irak 5 – 1 Indonesia
- 21/11/2023 Irak 1 – 0 Vietnam
- 06/01/2024 Irak 0 – 1 Korea Selatan
Baca juga: Super Match Man United Vs Tottenham, Adu Lini Pertahanan!
Prediksi Skor Match Indonesia Vs Irak
Timnas Indonesia vs Irak tentunya akan menjadi tantangan yang cukup berat bagi skuad Indonesia, terutama dengan kemungkinan absennya Pattynama. Performa yang kurang memuaskan akhir-akhir ini, terutama kebobolan sebanyak 11 gol dalam tiga laga uji coba, yang menjadi catatan yang mengkhawatirkan bagi para pemain yang diasuh oleh Shin Tae-yong.
Di pihak lain, Irak juga tidak bisa sepenuhnya dalam kondisi stabil menjelang Piala Asia 2023/2024 di bawah asuhan pelatih Jesus Casas. Meski demikian, jika dibandingkan dengan kondisi Timnas Indonesia malam ini, Irak akan tampak memiliki peluang lebih besar untuk meraih hasil positif dalam pertandingan Indonesia vs Irak , grup D, untuk perebutan poin di laga Piala Asia.
Dengan berbagai pertimbangan tersebut, prediksi skor untuk pertandingan Indonesia vs Irak dapat menunjukkan keunggulan bagi Irak dengan skor 2-1, Meskipun, Indonesia berada dalam situasi yang tidak ideal. Pertandingan sepakbola ini selalu menyimpan banyak kejutan, dan para pemain garuda tentu akan berusaha semaksimal mungkin dalam laga mendatang untuk bisa mengubah nasib mereka di klasemen Piala Asia 2023/2024.
Pertarungan Indonesia vs Irak akan menjadi sebuah pertandingan panas yang membuktikan kemampuan kedua tim tersebut serta memiliki posisi yang lebih unggul dalam meraih kemenangan di Piala Asia AFC 2024, jangan sampai ketinggalan informasi lengkap perkembangan pertandingan besar lainnya beserta jadwal pertandingan skuad Timnas dengan lengkap dan akurat, dukung terus Tim Garuda untuk meraih kemenangan di Piala Asia!